Kunjungan Planetarium Jakarta
- Strada Virtual Tour
- 21 Jun 2021
- 1 menit membaca
Diperbarui: 3 Okt 2021
Untuk kunjungan bersama pemandu lewat media video conference (Zoom/Google Meet/Microsoft Team, dll), sekolah masing-masing dapat mendaftarkan muridnya melalui link yang sudah disediakan. Mohon membaca informasi lebih lanjut di bawah atau kunjungi website resmi dari instansi yang mengadakan kunjungan virtual.

Kunjungan Planetarium Jakarta bersifat GRATIS.
Link informasi & pendaftaran:
Syarat & ketentuan:
Pendaftar merupakan instansi pendidikan formal/sederajat (TK, SD, SMP, SMA) dengan jumlah peserta didik yang ikut berkegiatan maksimal 75 peserta.
Sekolah pendaftar memiliki fasilitas perangkat Video Conference (Zoom Meeting Premium/Google Meet) dengan kapasitas maksimal 100 peserta dan siap untuk menjadi host.
Sekolah pendaftar wajib membuat surat resmi permohonan dan surat pernyataan untuk ikut serta dalam kegiatan ini yang ditujukan kepada: Kepala Unit Pengelola Pusat Kesenian Jakarta Taman Ismail Marzuki (mencantumkan kontak narahubung, ditandatangani oleh Kepala Sekolah + cap basah), dipindai (di-scan) dalam bentuk PDF maksimal 1 MB, dan diunggah dalam formulir pendaftaran).
Pendaftaran hanya dapat dilakukan melalui http://planetariumjkt.jakarta.go.id/ dan dilakukan paling lambat 3 (tiga) hari kerja sebelum waktu pelaksanaan).
Komentar